Entalpi Industry Talk 4 : UJI KLINIS KEAMANAN VAKSIN COVID-19
Webinar EntalpiVaksinasi COVID-19 Bentuk Perlindungan dari risiko kesakitan dan kematian Pemerintah mengupayakan untuk terus mempercepat cakupan vaksinasi bagi Indonesia Titik terang berakhirnya pandemi COVID-19 mulai terlihat, seiring ditemukannya vaksin dan mulai direncanakannya vaksinasi. Banyak masyarakat yang menyambut dengan antusias, tetapi tak sedikit yang ragu akan vaksin COVID-19 dan bahkan menolak. Sebelum vaksinasi COVID-19, ada beberapa hal …